Tafsir Israiliyat Dosen Pengampu : Dr. H. Yasmaruddin Bardansyah, Lc., MA Abdhul Ghani, S.pd.I, M.Ed Disusun Oleh : Siti Nurjana (11960120892) Kelas 2E Fakultas Psikologi Uin Sultan Syarif Kasim Riau 2020 Kata Pengantar Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT atas kehadirat-Nya yang telah memberikan rahmat dan kasih sayang-Nya kepada saya sehingga makalah ini dapat saya selesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya. Saya menyadari sekali bahwa makalah ini jauh dari ketidaksempurnaan baik dari segi bentuk penyusunannya ataupun secara keseluruhannya. Apabila terdapat salah penulisan dalam makalah ini saya mohon maaf yang sebesarnya karena saya juga masih dalam tahap belajar. Oleh karena itu, saya mengharapkan kritik dan saran yang membangun agar makalah ini dapat lebih baik lagi. Akhirnya, dengan tulus hati saya mengucapkan terima kasih kepada kepada semua pihak yang telah membantu dalam proses penyelesaian...